REVIEW SPESIFIKASI NEW SX4 S-CROSS

Mobil baru jenis medium SUV, Crossover dari Suzuki telah diluncurkan yaitu New SX4 S-Cross Facelift.

New SX4 S-Cross merupakan medim SUV pilihan utama karena mempunyai tampilan yang semakin tangguh serta menawarkan pengalaman berkendara yang optimal.

Secara umum keunggulan mobil ini jika dibandingkan mobil lain sekelasnya adalah:

Harga Lebih Murah
Ruang Interior Kabin Lebih Luas
Fitur Lebih Lengkap dilengkapi Teknologi Terbaru
Irit Bahan Bakar, rata-rata 16 Km/Liter
Tampilan Mewah, Gagah, Modern dan Sporty
Berikut keterangan spesifikasi dan fitur New SX4 S-Cross

Mesin 1.491 cc VVT DOHC yang bertenaga 109 ps/6.000 rpm
Transmisi Manual 5 percepatan dan Automatic 6 percepatan
Grill depan dengan desain baru dilapisi krom
LED projector pada headlamp (lampu depan)
LED rear combination lamp (lampu belakang)
Fog Lamp (lampu kabut) dilapisi krom
Daytime Running Light (DRL)
Front Akid Plate
Ground clearance dengan tinggi 1.595 mm
Pelek dengan desain baru Black Polished Alloy Wheel berukuran 16 inci
Ukuran ban 215/60 R26
Roof Rails
Hight Mount Stop Lamp
Sensor Parkir dengan 4 titik
Sensor Auto Rain
Spion Elektrik dengan lampu Turn Signal
Auto Leveling Lamp, berfungsi mengatur ketinggian pencahayaan lampu depan sesuai kebutuhan
Dashboard Modern dan Elegan
Multimedia dengan Headunit 7 inci touchscreen (layar sentuh) dapat tersambung dengan Smartphone melalui kabel dan bluetooth
6 Speaker, dengan 4 speaker utama dan 2 tweeters
Pendingin kabin dengan Auto Climate AC
Engine Button Star / Stop
Keyless Entry
Audio Switch Control pada stir
Cruise Control berfungsi menstabilkan kecepatan mobil serta menjaga jarak dengan mobil lain
Paddle Shift berfungsi mempermudah pengaturan kecepatan hanya dengan jari-jari (tipe AT)
Jok Kursi dilapisi kulit (leather seat) yang mudah dibersihkan dan tidak cepat panas
Kursi mudah dilipat dengan konfigurasi 60:40
Fitur kesemalatan dilengkapi Dual Air Bags, ABS, EBD

Write a comment